Minggu, 02 Juni 2013
5 'Hewan' di Kebun Binatang Ini Terbuat dari Tas Louis Vuitton
Label high-end Louis Vuitton (LV)
Mendapatkan nilai tertinggi dalam hal inovasi untuk proyek terbarunya. Brand mewah tersebut telah membuka 'Kebun Binatang' khusus dan menghadirkan ragam 'hewan' yang terbuat dari tas ikonik LV.
1. Jangkrik
Hadirnya 'Kebun Binatang' ini untuk merayakan pembukaan flagship store baru Louis Vuitton di Kota Wuhan, China. LV pun juga mendesain jangkrik dari tas ikonik mereka yang penuh warna.
2. Armadillo
Flagship store terbaru LV itu berada di Wuhan International Plaza. Selain jangkrik, LV juga menghadirkan binatang mamalia yang satu ini.
3. Panda
Dikutip dari Dailymail, label fashion asal Prancis itu menghadirkan panda raksasa yang terbuat dari 74 tas LV. Untuk mendesain panda ini, ternyata dibutuhkan waktu selama dua bulan.
4. Berang-berang
'Kebun Binatang' khusus dari LV ini ternyata dilengkapi 23 hewan. Berang-berang ini juga salah satunya.
5. Bunglon
Bunglon ini didesain dengan perpaduan tas LV, aksesori, serta belt. Sangat kreatif!
sumber : http://wolipop.detik.com/read/2013/06/03/113350/2262933/233/6/5-hewan-di-kebun-binatang-ini-terbuat-dari-tas-louis-vuitton880004835
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Arsip Blog
-
▼
2013
(243)
-
▼
Juni
(48)
- Mengetahui berapa tinggi nabi Adam
- INILAH Kebiasaan Jelek Dan Jorok Seorang Gadis Abg...
- Cewek-cewek Cantik Dari berbagai Daerah di Indones...
- Beranikah Agan Seperti Cewek ini ?
- Sungai yang ada di Filiphina ini BENING banget....!!!
- Real Madrid TIDAK AKAN LEPAS Ronaldo Meskipun deng...
- 5 Kota Dunia yang Terancam Tenggelam
- 10 Tanda Cinta Kamu Bertepuk Sebelah Tangan
- 5 Museum Dinosaurus Paling Keren di Dunia
- Kebanyakan minum kopi bikin mental terganggu
- Pria ini meninggal akibat minum 3 liter soda setia...
- Sepatu handmade dengan desain eksklusif
- Momen lucu di laga terakhir Mou bersama Madrid
- Pria Siberia ciptakan akuarium terkecil untuk bayi...
- Semangka Terbesar 104 Kg Dari Aceh Utara
- Waduh Kucing Aneh Doyan Makan Balsem
- Jika Ada Petir Amankah Kita di Dalam Mobil
- Burung Lucu Memiliki Kumis Sangat Panjang
- Gara-gara semur jengkol, warga dapat sepeda dari J...
- 40 Orang berumur seabad pecahkan rekor dunia
- Sumpah Kreatif Banget..Mobil ini TERBUAT dari KAYU
- Gaji Baru Ronaldo Rp 200 Miliar Per Musim
- Inilah POPEYE si PELAUT yang ada di DUNIA NYATA...!!!
- Singa dan Anjing ini Bersahabat...Contoh Persahaba...
- HATI HATI kalo aganwati beli PEMBALUT MADE in CHIN...
- Wanita Cantik ini SELALU PINGSAN jika BERDIRI
- PENGAKUAN 10 Orang yang pernah di bawa ke NERAKA
- 5 Tembok Pembatas Paling Indah di Dunia
- Menakjubkan! Foto Berbagai Belahan Dunia Dari Luar...
- Kota-Kota Yang Dibenci di Dunia, Termasuk Jakarta!
- Curiosity temukan 'tikus' di planet Mars
- Gagal finis, Rossi tetap diminta naik podium
- Wah Lukisan Pelukis Cilik ini Laku 3 Miliar
- Sawah Jepang Unik Dilukis Beragam Karakter
- Kembaran Planet Bumi Telah Ditemukan
- Hebat banget, Kakek Ini Mendonorkan 100 Galon Darah
- Bersiap-siap Premium Naik Bulan Juni ini gan,.!
- KARI ter- PEDAS di dunia , berani coba !!
- CACING CACING TANAH ini SESUATU bangettt
- 5 'Istana' Miliaran Luthfi yang Berstempel Segel KPK
- Melihat Proses Bertelur Penyu Hijau
- Ditolak Rosnita Putri, Arya Wiguna Mundur dan Say ...
- Ibu Bruno Mars Meninggal Akibat Penyakit Otak
- Ini Dia 3 Mumi Sungguhan di Asia Tenggara
- Saat Pantai di Gunungkidul Jadi Lautan Manusia
- 5 'Hewan' di Kebun Binatang Ini Terbuat dari Tas L...
- Vampir Cantik & Seksi di Film
- Tinggalkan Kepolisian, Kakak Bruno Mars Jadi Drummer
-
▼
Juni
(48)
Kategori
- Info Aneh (55)
- Info Asmara (7)
- Info Berita (23)
- Info Dunia (37)
- Info Exstrime (21)
- Info Foto (16)
- Info Hewan (24)
- Info Kuliner (8)
- Info Lucu (19)
- Info Medis (12)
- Info Seleb (23)
- Info Seram (19)
- Info Sport (24)
- Info Teknologi (12)
- Info Umum (49)
- Info Unik (99)
- Info Wisata (36)
- Taukah Kamu ? (49)
- Tips N Trik (17)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar